Gubernur Babel Resmikan Pabrik Rak Telur BUMDes Lalang Jaya, Dorong Ekonomi Desa Belitung Timur
JokBangka - #Gubernur #Kepulauan #Bangka Belitung, #Hidayat Arsani, #meresmikan #pabrik #cetak #rak telur ayam #milik #BUMDes Lalang Jaya, Kecamatan Manggar, Kabupaten Belitung Timur. Peresmian ini menjadi langkah nyata pemerintah provinsi dalam mendorong pertumbuhan ekonomi masyarakat desa berbasis potensi lokal. Dalam sambutannya, Hidayat Arsani menegaskan bahwa keberadaan…
